Mengenal TO, CC, BCC pada e-mail

Anda sebagai pengguna internet pasti sudah tidak asing lagi dengan e-mail, terkadang pengguna e-mail tidak mengeti cara pengoperasioan email oleh karena itu berikut saya tampilkan funsi email TO, CC dan BCC untuk fungsi lainnya menyusul ya :

To : pasti taulah bagi pengguna email pasti mengerti arti to: karena To merupakan orang yang di tuju langsung oleh e-mail yang dikirimkan



Cc: merupakan singkatan dari “carbon copy.” Siapa saja yang terdaftar dalam kolom Cc: dari sebuah pesan menerima salinan dari pesan tersebut ketika Anda mengirimkannya. Semua penerima lainnya dari pesan itu bisa melihat bahwa orang yang Anda pilih sebagai penerima Cc: sudah menerima salinan dari pesan tersebut.

Sedangkan Bcc: merupakan singkatan dari “blind carbon copy.” Ini mirip dengan fitur Cc:, kecuali bahwa penerima Bcc: tidak bisa dilihat oleh para penerima yang lainnya dari pesan itu (termasuk penerima Bcc: yang lainnya). Sebagai contohnya, jika Anda mengirim pesan Kepada: Thufail@yahoo.com dan Bcc: mkt_tf@yahoo.com, maka Thufail akan melihat dirinya sebagai satu-satunya penerima pesan. mkt_tf, sebaliknya, ada dalam “pihak yang tahu”—dia bisa melihat bahwa Anda mengirim pesan itu Kepada: Thufail, dan bahwa Anda mengirimkan salinan buta padanya. Untuk menambahkan entri dalam kolom Bcc:, klik link “Tampilkan BCC” di bagian kanan kolom “Kepada:”.

Demikian info singkat semoga berguna

Sumber : http://thufail.wordpress.com/2010/10/14/kegunaan-to-cc-dan-bcc-pada-e-mail/

Tidak ada komentar:

Google Ads

bebas bayar, pembayaran mudah dan cepat, transaksi online, pembayaran tagihan dan tiket, transfer dana online